Pembangunan Bandara Rokot Ditargetkan Selesai Akhir Maret 2023, Bisa Didarati Hercules
Tujuan Mitigasi Bencana
Kepala Bandara Rokot, Rudi Pitoyo menuturkan, panjang landasan pacu bandara ini sebelumnya 850 meter. Kemudian dikembangkan, sehingga menjadi 1500 x 30 meter.
Pembangunan Bandara Rokot yang baru ini, pesawat yang bisa didarati jenis ATR 72, yang bisa menampung penumpang kapasitas 70 orang.
Baca juga: Bernilai Trilinunan Tapi Ada yang Mangkrak! Inilah 9 Proyek 'Raksasa' Sumbar
Selain itu, bandara ini juga ditujukan untuk mitigasi bencana, karena wilayah tersebut merupakan rawan bencana.
"Bandara rokot baru ini nanti bisa didarati pesawat jenis Hercules untuk dilakukan mitigasi bencana," ujarnya. (dni)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Pj Bupati dan Sekda Dikukuhkan jadi Pengurus Pramuka Mentawai, Ini Pesan Audy Joinaldy
- Kabupaten Kepulauan Mentawai Tak Lagi Sandang Status Sangat Tertinggal, Ini Janji Plt Gubernur
- 3 Paslon Bupati Mentawai Sepakat Kampanye Damai
- Pimpinan Sementara DPRD Mentawai Konsultasikan Hak dan Kewenangan dengan Sekretaris DPRD Sumbar
- Beras Langka di Sikakap, Pagai Utara dan Pagai Selatan, Pemprov Sumbar Kirim 104,7 Ton Beras CPP