Beranggotakan Media Terverifikasi Faktual, JMSI Kalsel Lolos Verfak Dewan Pers
Ditegaskan Mahmud, dari 10 daerah yang disyaratkan oleh Dewan Pers, pihaknya mengajukan 12 Pengda yang siap diverfak untuk persyaratan sebagai calon konstituen Dewan Pers kedepan.
Kelima belas anggota JMSI Kalsel yang disodorkan untuk dilakukan verfak adalah apahabar.com, kalselpos.com, metro7.co.id, klikkalsel.com, wartaniaga.com, metrokalimantan.com, suaraborneo.com, grapena.com, mediaprospek.com, riliskalimantan.com, borneotrend.com, kanalkalimantan.com, teras7.com, jejakrekam.com dan kalimantanlive.com.
"Daerah ini penuh sejarah atas lahirnya JMSI sebagai organisasi perusahan pers di tanah air. Lengkap sudah kesuksesan Kalsel, jika daerah ini mempersembahkan proses lolosnya verfak JMSI oleh Dewan Pers," ungkap Mahmud. (rls)
Baca juga: 60 Orang Wartawan Ikuti UKW Fasilitasi Dewan Pers di Sumbar, 7 Peserta Gagal
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Ketua MPR RI: Indonesia Punya Tanggung Jawab Moral dan Dukungan Membela Kemerdekaan Palestina
- Perluas Kepersertaan BPJS Ketenagakerjaan, Kurniasih: Pekerja Informal Dominasi Angkatan Kerja, Insentif Diperlukan
- Komisi III DPR RI Tetapkan 7 Calon Hakim Agung, Mardefni: Uji Kelayakan dan Kepatutan Kental Aroma Kepentingan
- Gus Imin Bicara Radikalisme, Kelompok Cipayung dan Kemenangan Pilpres Bersama Tokoh Lintas Agama
- Lulus S-1 dan D-4 Tak Lagi Harus dengan Menulis Skripsi, Mendikbudristek juga Terbitkan Beleid Penyerderhanaan Akreditasi
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024