200 Sanitasi Dibangun Pusat di Balai Gadang

Kamis, 23 September 2021, 17:51 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang
200 Sanitasi Dibangun Pusat di Balai Gadang
Wali Kota Padang, Hendri Septa meninjau tangki septik sanitasi biofilter di Sungai Bangek RT 04 RW 07, Kelurahan Balai Gadang, Kecamatan Koto Tangah, Selasa siang. (humas)

Juga hadir di kesempatan itu, Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Endrizal, Asisten Administrasi Umum, Didi Aryadi, Kepala Bappeda, Yenni Yuliza, Kepala BPKAD, Budi Payan dan Kepala BKPSDM, Arfian.

Selain itu, juga diikuti Kabag Tata Pemerintahan, Ances Kurniawan, Kabag Administrasi Pembangunan, Yuska Libra Fortunan dan Kabag Prokopim, Amrizal Rengganis serta Camat Koto Tangah, Junie Nursyamza beserta lurah.

Anggota Fraksi PAN DPRD Padang, Rustam Efendi beserta segenap tokoh masyarakat setempat, ikut hadir saat peresmian itu. (rls)

Baca juga: 40 Pelaku Usaha Dibekali Pengetahuan tentang Pentingnya Kebersihan dalam Industri Pariwisata

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI