Japeri Jarab Dikukuhkan jadi Ketua MUI Padang
Kedepan, kata Gusrizal Gazahar, tantangan tidak ringan bagi MUI. Tantangan itu harus dihadang demi keselamatan umat. Untuk itu, perlu menjadi catatan dan orientasi bagi setiap orang yang masuk ke dalam lembaga MUI.
"Pekerjaan di lembaga MUI bukanlah pekerjaan ringan, tapi sangalah berat karena berhadapan berbagai karakter umat apalagi suasana seperti sekarang."
"Namun, apabila dilakukan dengan kebersamaan dengan jujur, tulus dan ikhlas, maka pekerjaan berat Insya Allah akan jadi ringan," ungkapnya.
Baca juga: MUI Kecamatan se-Kota Padang Dikukuhkan, Ini Harapan Wali Kota
Dalam pengukuhan tersebut juga dihadiri Plh Sekda Padang, Edi Hasymi, camat se-Kota Padang dan unsur Forkompimda beserta jajaran pengurus MUI Sumbar. (rls)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- KPU Padang Gelar Simulasi Putung Suara, Pj Wako: Sempurnakan Kembali Potensi Kekurangan Pelaksanaan
- Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang
- Warga Piai Tengah Minta M Iqra Chissa Perjuangkan Perbaikan Irigasi dan Jalan
- Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Padang Timur, Muhidi Sarankan Ada Rembug Warga yang Bukan Musrenbang
- Hendri Septa-Hidayat Tawarkan Tiga Kartu Hebat di Pemilihan Serentak 2024, Ini Manfaatnya