Gubernur Lantik 7 Anggota KPID Sumbar, Afriendi Terpilih jadi Ketua
Di antaranya, bisa menjamin masyarakat memperoleh informasi yang layak dan benar sesuai dengan hak asasi manusia, membantu pengaturan infrastruktur penyiaran, membangun iklim persaingan yang sehat antarlembaga penyiaran serta memelihara tatanan informasi nasional yang adil, merata dan seimbang.
Sementara, Ketua KPI Pusat, Yuliandre Darwis yang ikut menghadiri pelantikan mengharapkan hal senada. Dia menyebut, komisioner KPID Sumbar yang baru, dapat menjalankan fungsi dan tugas dengan maksimal. (kyo)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- PKD 2024 Berakhir, Audy Joinaldy: Promosi Budaya Diperlukan, Komunitas Seniman Butuh Dukungan Finansial
- Irsyad Safar: Event PKD Bisa Pengaruhi Gerakan Pelestarian Kebudayaan
- Pemprov Sumbar Pastikan Telah Libatkan Sanggar Darak Badarak di Belasan Kegiatan, Luhur: Dilakukan Profesional
- Ketika Seniman Pemberontak Dirangkul Pemerintahan Mahyeldi-Audy
- Dinobatkan jadi Ketua Matra Sumbar, Audy Joinaldy Dianugerahi Gelar Kanjeng Pangeran Aryo Suryo Negoro