Inilah 42 Pasangan Calon Kepala Daerah di Sumbar
VALORAnews - Dari 42 pasangan calon yang mendaftar di pemilihan serentak Sumbar 2015, tiga pasangan diantaranya merupakan calon perseorangan. Saat ini, para calon tersebut tengah menjalani tes kesehatan yang dilaksanakan IDI Sumbar di RSUP M Djamil Padang.
Penetapan mereka sebagai pasangan calon yang akan pencoblosannya pada 9 Desember 2015, akan dilakukan KPU di dua kota, 11 kabupaten dan provinsi Sumbar, pada 25 Agustus 2015 nanti.
Berikut daftar nama pasangan calon tersebut. (kyo)
Sumatera Barat
Baca juga: Pjs Wako Bukittinggi Tinjau Gudang Penyimpanan Logistik Pemilihan Serentak 2024
1. Irwan Pryitno - Nasrul Abit (Gerindra dan PKS)
2. Muslim Kasim - Fauzi Bahar (PAN, NasDem, Hanura dan PDIP)
Solok Selatan
1. Boy Suarmen - Fachril Murad (Perseorangan)
2. Muzni Zakaria dengan Abdul Rahman (NasDem, PKS, Gerinda dan PAN)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- PKD 2024 Berakhir, Audy Joinaldy: Promosi Budaya Diperlukan, Komunitas Seniman Butuh Dukungan Finansial
- Irsyad Safar: Event PKD Bisa Pengaruhi Gerakan Pelestarian Kebudayaan
- Pemprov Sumbar Pastikan Telah Libatkan Sanggar Darak Badarak di Belasan Kegiatan, Luhur: Dilakukan Profesional
- Ketika Seniman Pemberontak Dirangkul Pemerintahan Mahyeldi-Audy
- Dinobatkan jadi Ketua Matra Sumbar, Audy Joinaldy Dianugerahi Gelar Kanjeng Pangeran Aryo Suryo Negoro