KPU Sumbar Sosialisasikan Proses Rekruitmen Panitia Adhoc

Selasa, 30 Januari 2018, 21:44 WIB | Wisata | Provinsi Sumatera Barat
KPU Sumbar Sosialisasikan Proses Rekruitmen Panitia Adhoc
Ketua KPU Sumbar, Amnasmen didampingi anggota KPU Sumbar lainnya, memberikan arahan pada sosialisasi bertajuk "Menjaring Penyelenggara yang Berintegritas dan Dipercaya Publik," Selasa (30/1/2018) di sebuah hotel di Padang. (humas)

Jadwal pendaftaran ditetapkan pada 29-4 Januari, penelitian administrasi 5-8 Januari, pengumuan hasil penelitian administrsi pada 8-9 Januari, tanggapan masyarakat sampai 14 Januari. Kemudian, dilanjutkan dengan seleksi lain termasuk ujian tulis, untuk selanjutnya dilantik paling lambat 9 Maret 2018.

"Bagi masyarakat yang berminat, diharapkan bisa segera melakukan pendaftaran ke KPU kabupaten/kota," terang Agus Catur. (kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI