Irfendi Arbi Apresiasi Transparansi Pembangunan di Nagari Mungka
"Kita harap, apa yang telah dibangun ini dimanfaatkan sebaiknya-baiknya. Terpenting, bagaimana masyarakat bisa menjaga dan mencintai apa yang telah dibangun sehingga pembangunan itu bisa bertahan lama dan bermanfaat," tambahnya.
Dia juga mengapresiasi tranparansi yang dilakukan perangkat nagari, dalam mengelola dana desa. Dengan begitu, masyarakat tahu berapa anggaran realisasi pembangunan dana nagari yang dilakukan. "Kita bangga dengan kinerja yang dilakukan perangkat Nagari Mungka terutama terkait transparansi anggaran selama ini," pungkasnya. (rls/kyo)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Wakanda Taram; Potret Objek Wisata Berbasis CBT di Sumatera Barat, Beromset Rp2 Miliar per Tahun
- Supardi; Nagari Maek Potensi jadi Destinasi Wisata Minat Khusus
- Festival Maek Hadirkan Peneliti Asing, Supardi: Kabut Peradaban Megalitik Maek harus Disibak
- Bukit dengan Tebing Berlubang, Hanya Ada Dua di Dunia, Nagari Maek dan Tianmen
- Gubernur Sumbar Minta Wali Nagari Gunung Malintang Buat Laporan Detail Alek Bakajang, Ini Sebabnya