Irfendi Jajaki Peluang Beasiswa ASN ke Belanda
Ditegaskan, peningkatan sumberdaya ASN itu pada intinya untuk terwujudnya pembangunan masyarakat dan daerah serta pelayanan publik yang prima dan profesional. "Dengan peningkatan pendidikan tersebut, kita juga berharap adanya peningkatan profesionalisme, kinerja pegawai dan organisasi Pemkab Limapuluh Kota," ucap Irfendi.
Menyoal peluang para ASN buat mendapatkan kesempatan sekolah ke luar negeri, Irfendi menegaskan, setiap PNS itu memiliki hak dan kesempatan yang sama. Untuk itu ASN tersebut harus senantiasa menyiapkan diri untuk mengikuti tes.
"Agar lolos mendapatkan beasiswa ke luar negeri, tentunya ASN itu perlu menyiapkan diri buat bersaing dengan peminat lainnya. Untuk itu, mereka harus menyiapkan diri dengan belajar," tambah Irfendi. (rls/kyo)
Baca juga: Semangat Kepahlawanan harus Tetap Menyala
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Wakanda Taram; Potret Objek Wisata Berbasis CBT di Sumatera Barat, Beromset Rp2 Miliar per Tahun
- Supardi; Nagari Maek Potensi jadi Destinasi Wisata Minat Khusus
- Festival Maek Hadirkan Peneliti Asing, Supardi: Kabut Peradaban Megalitik Maek harus Disibak
- Bukit dengan Tebing Berlubang, Hanya Ada Dua di Dunia, Nagari Maek dan Tianmen
- Gubernur Sumbar Minta Wali Nagari Gunung Malintang Buat Laporan Detail Alek Bakajang, Ini Sebabnya