Sadarkan Pemilih untuk Gunakan Hak Pilih: KPPD Berkegiatan Setiap Saat, Defil: Kami Memanfaatkan Teknologi Informasi
Sementara, ketika masyarakat memilih sesuaikehendak hati, maka pemimpin yang dilahirkan pasti akan memikirkandan memperjuangkan hak-hak rakyat.
Finalnya ketika pikiran masyarakat sudah positif, maka dasar untukberpartisipasi bukan materi lagi, tapi berdasarkan kesukaannya kepadacalon dengan memahami rekam jejak dan visi-misi calon.
Dalam melakukan setiap kegiatan, KPPD didukung penuh KPU. Baikdukungan moril maupun materil.
Kasubag Teknis KPU Sumbar, Jumiatimengatakan, dukungan selalu diberikan, proses mengajuan bantuannya jugadipermudah. "Yang penting, setiap setelah mengadakan kegiatan harus ada laporannyauntuk pertanggungjawaban oleh KPU ke negara," ujarnya. (rls)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- PKD 2024 Berakhir, Audy Joinaldy: Promosi Budaya Diperlukan, Komunitas Seniman Butuh Dukungan Finansial
- Irsyad Safar: Event PKD Bisa Pengaruhi Gerakan Pelestarian Kebudayaan
- Pemprov Sumbar Pastikan Telah Libatkan Sanggar Darak Badarak di Belasan Kegiatan, Luhur: Dilakukan Profesional
- Ketika Seniman Pemberontak Dirangkul Pemerintahan Mahyeldi-Audy
- Dinobatkan jadi Ketua Matra Sumbar, Audy Joinaldy Dianugerahi Gelar Kanjeng Pangeran Aryo Suryo Negoro