KPU Limapuluh Kota Dilengkapi Layanan PPID

Rabu, 14 Desember 2016, 13:17 WIB | Wisata | Kab. Lima Puluh Kota
KPU Limapuluh Kota Dilengkapi Layanan PPID
Asisten I Setdakab Limapuluh Kota, Syahrial bersama Fikon (Komisioner KPU Sumbar), Arfitriati (Wakil Ketua KI Sumbar) dan Ismet Aljannata (Ketua KPU Limapuluh Kota) serta undangan lainnya, saat pengguntingan pita tanda diresmikannya layanan PPID di lembag

"Kami dari Pemkab sangat mengapresiasi langkah-langkah yang dilakukan KPU dalam memberikan layanan informasi publik ini. Dengan keterbuakaan informasi ini, masyarakat jadi tahu dan bisa kritis dalam menerima informasi," pungkasnya.

Pada kesempatan lain, anggota KPU Limapuluh Kota, Ilham Yuasardi mengatakan KPU Limapuluh Kota dengan senang hati akan melayani masyarakat dalam mendapatkan informasi yang diperlukan.

"Pelayanan Informasi tersebut adalah kewajiban KPU sebagai lembaga Publik. Kami akan melayani masyarakat, tentu dengan tata tertib dan prosedur yang sesuai SOP," ujar Ilham yang juga mantan wartawan ini. (rls/kyo)

Baca juga: Ini Materi Penting Tatacara Pendaftaran Paslon di Pemilihan Bupati Limapuluh Kota 2020

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI