SCEF 2024, Siswa SMAN 1 Solok Raih Tiket Gratis dari Gubernur untuk Berangkat ke Kampus Impian
Dia menilai, ajang ini telah memberikan kontribusi yang nyata kepada masyarakat khususnya kepada siswa-siswi SMA sederajat di Solok Raya.
"Kita berharap kegitan ini betul-betul memberikan manfaat untuk generasi muda kita dalam meniti masa depan," ucap Ramadhani.
Ketua Umum AMS, Anggra Islami Dasya mengatakan, Aliansi Mahasiswa Solok adalah salah satu organisasi sosial pengabdan kepada masyarakat serta merupakan bentuk kepedulian mahasiswa terhadap pendidikan baik yang berada di Kota/Kabupaten Solok.
Baca juga: Mahyeldi dan Audy Salurkan Hak Pilih pada Pilkada 2024, Ini Pesan Keduanya
Di akhir kegiatan itu, Gubernur turut menyerahkan hadiah bagi Juara 1 pemenang SCEF 2024 kepada Muhammad Fadhil Alyafie asal SMAN 1 Solok, berupa Tiket Pesawat Pulang Pergi Padang-Kampus Impian serta Akomodasi Penginapan dari Pemprov Sumbar. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- 20 Anggota DPRD Kota Solok 2024-2029 Ikuti Orientasi Tugas, Ini Arahan Gubernur
- PENCEMARAN NAMA BAIK: PKB Pesisir Selatan Laporkan Lukman Edy ke Polisi
- RSUD M Natsir Solok Miliki Layanan Jantung Intervensi
- Tebar Qurban ASN dan BUMD Sumbar, Audy: Wujud Pemerintah Hadir di Tengah Masyarakat
- Sosper No 16 Tahun 2019, Daswippetra: Perkuat KUK akan Perluas Lapangan Kerja
Sekda Agam Pimpin Monitoring Persiapan Pencoblosan Pilkada 2024
Kabar Daerah - 28 November 2024
KPU Agam Kerahkan 29 Armada Kirim Logistik Pilkada
Kabar Daerah - 27 November 2024