Baru Lulus SMA/SMK? Coba 4 Ide Usaha Ini, Dijamin Cuan Setiap Hari!

Jumat, 09 Februari 2024, 17:30 WIB | Bisnis | Nasional
Baru Lulus SMA/SMK? Coba 4 Ide Usaha Ini, Dijamin Cuan Setiap Hari!
Ilustrasi ide usaha yang cocok untuk lulusan SMA/SMK. (Foto: kanal Youtube Doa.id)

Sepatu formal, tas kulit, atau jaket lukis adalah beberapa contoh produk yang diminati.

Industri kuliner juga menawarkan peluang yang tak terbatas, dengan pertumbuhan industri yang terus meningkat dan kontribusi signifikan terhadap perekonomian.

Modal relatif kecil dan keahlian dalam membuat masakan enak menjadi kunci kesuksesan dalam bisnis ini.

4. Buka Toko Online

Tren belanja online yang terus meningkat memberikan peluang bagi mereka yang ingin berbisnis toko online.

Modal relatif kecil dan koneksi internet yang semakin mudah diakses memungkinkan siapa saja untuk memulai usaha ini.

Berjualan melalui marketplace atau media sosial seperti WhatsApp dan Instagram menjadi cara yang efektif untuk menjangkau pelanggan.

Dengan modal yang terus diputar, usaha toko online dapat berkembang dengan pesat.

Itulah ide usaha yang cocok dieksekusi bagi kamu yang masih pemula, dan baru lulus SMA/SMK. Selamat Mencoba! (*)

Halaman:
1 2 3
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI