Baru Lulus SMA/SMK? Coba 4 Ide Usaha Ini, Dijamin Cuan Setiap Hari!
Sepatu formal, tas kulit, atau jaket lukis adalah beberapa contoh produk yang diminati.
Industri kuliner juga menawarkan peluang yang tak terbatas, dengan pertumbuhan industri yang terus meningkat dan kontribusi signifikan terhadap perekonomian.
Modal relatif kecil dan keahlian dalam membuat masakan enak menjadi kunci kesuksesan dalam bisnis ini.
4. Buka Toko Online
Tren belanja online yang terus meningkat memberikan peluang bagi mereka yang ingin berbisnis toko online.
Modal relatif kecil dan koneksi internet yang semakin mudah diakses memungkinkan siapa saja untuk memulai usaha ini.
Berjualan melalui marketplace atau media sosial seperti WhatsApp dan Instagram menjadi cara yang efektif untuk menjangkau pelanggan.
Dengan modal yang terus diputar, usaha toko online dapat berkembang dengan pesat.
Itulah ide usaha yang cocok dieksekusi bagi kamu yang masih pemula, dan baru lulus SMA/SMK. Selamat Mencoba! (*)
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024