Strategi Marketing Bisnis Ayam Geprek Agar VIRAL + LARIS! Omzet Jutaan Rupiah Setiap Hari

Senin, 29 Januari 2024, 17:00 WIB | Bisnis | Nasional
Strategi Marketing Bisnis Ayam Geprek Agar VIRAL + LARIS! Omzet Jutaan Rupiah Setiap Hari
Ilustrasi strategi jitu jualan ayam geprek. (Foto: Canva/Pinterest)

HALO semuanya! Kali ini ValoraNews.com bakal berbagi tentang tips untuk kamu para pengusaha kuliner ayam geprek pemula.

Di mana melalui tips ini, dijamin usaha ayam geprekmu laris manis. Bahkan bisa sampai kewalahan melayani pembeli.

Meskipun menurutmu tidak begitu yakinkan, namun tidak ada salahnya jika kamu mencobanya. Toh tidak akan rugi juga bukan!

Strategi-strategi ini bisa kamu lihat di sekelilingmu, rata-rata pedagang ayam geprek menggunakan cara ini. Mulai dari penetapan lokasi, hingga strategi pelayanan yang membuat pelanggan nempel dengan kualitas rasa daganganmu.

Baca juga: Ide Bisnis: Jualan Dapat Banyak Pelanggan, Begini Tips Seni Bicara yang Tepat

Namun, ingatlah bahwa strategi ini bukan jaminan keberhasilan, tetapi mencoba strategi baru dalam pemasaran selalu merupakan langkah positif.

Selain itu, jika yang lain bisa berhasil menerapkan strateginya, itu artinya tidak menutup kemungkinan kamu pun juga akan sukses mencobanya.

Strategi Usaha Ayam Geprek Laris Manis

Menurut Pemilik kanal Youtube Strategi Bisnis Online, setiap terjun ke dunia bisnis, kamu perlu langkah yang matang terlebih dahulu.

Terlebih dalam mencoba usaha atau jualan yang sudah ramai kompetitornya. Agar daganganmu berbeda dengan kompetitor lainnya, tentu kamu harus melakukan sesuatu yang berbeda.

Baca juga: Cara Dapat Omzet Rp1 Juta/Hari dengan Bisnis Online

Untuk itu berikut ini beberapa strategi jitu yang bisa kamu terapkan saat memulai usaha jualan ayam geprek.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI