Cocok buat Pemula! Ini 5 Ide Usaha yang bisa Hasilkan Cuan Rp400 Ribu Sehari

Selasa, 05 Desember 2023, 14:14 WIB | Bisnis | Nasional
Cocok buat Pemula! Ini 5 Ide Usaha yang bisa Hasilkan Cuan Rp400 Ribu Sehari
Ilustrasi kumpulan ide usaha khusus pemula. (Foto: Canva/Pinterest)

4. Reseller Baju Kecil-kecilan

Usaha reseller baju kecil-kecilan juga bisa kamu pertimbangkan sebagai ide usaha online menjanjikan untuk pemula.

Bisnis untuk pemula ini terhitung mudah, karena kamu memasarkan baju secara online. Jadi sangat fleksibel sebagai usaha sampingan.

Kemudian jika menjalankan usaha reseller baju, kamu bisa menjualnya melalui situs marketplace, jualan di sosial media, atau kamu juga bisa menjualnya pada orang-orang terdekat di lingkunganmu.

5. Usaha Jasa Titip

Usaha jastip atau jasa titip juga bisa menjadi usaha menjanjikan untuk pemula, apabila ditekuni dengan serius.

Keberadaan jastip sebagai salah satu usaha yang langka, tapi menguntungkan. Di mana usaha satu ini memang baru terdengar belakangan ini akibat meluasnya penggunaan sosial media.

Namun meskipun termasuk usaha yang baru booming ternyata bisnis jastip bisa memberikan keuntungan yang lumayan. Jadi tidak ada salahnya jika kamu mau mencoba yang satu ini, sebagai sumber penghasilan.

Itulah rekomendasi ide usaha menarik untuk kamu coba, semoga artikel ini bisa membantu kamu lebih semangat lagi dalam merintis usaha. (*)

Halaman:
1 2 3 4
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI