Titip di Warung bisa Untung Rp15 Juta! Simak 4 Ide Usaha Ini

Rabu, 22 November 2023, 11:00 WIB | Bisnis | Nasional
Titip di Warung bisa Untung Rp15 Juta! Simak 4 Ide Usaha Ini
Ilustrasi ide usaha jualana makanan paling laris titip di warung.

4 Ide Jualan Makanan Titip di Warung

1. Keripik

Keripik merupakan salah satu jenis camilan yang tidak boleh kosong di warung-warung. Sebab peminat makanan satu ini sangatlah berlimpah.

Semua jenis keripik seperti keripik singkong, keripik kentang, keripik pisang, kripik usus, dan lainnya.

Baca juga: Tips Memilih Bisnis Franchise yang Tepat, Dijamin Anti Rugi!

Nah agar rasanya tidak membosankan, kamu bisa menambahkan rasa manis, pedas, manis, barbeque, keju, dan sebagainya.

Asal kamu tahu jenis camilan ini, disukai semua kalangan mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Jadi kamu tidak perlu khawatir daganganmu tidak laku.

2. Kerupuk

Selain keripik, kerupuk juga merupakan jenis makanan yang tidak pernah kosong di warung-warung. Kamu bisa cek atau survey sendiri kebenaran ini.

Harga jual dari kerupuk ini pun tidaklah mahal, sehingga banyak orang yang memborong sekaligus. Biasanya konsumen yang memborong kerupuk ini tujuannya untuk stok camilah di rumah.

Kadang kan ada juga mereka yang tidak ingin bolak balik warung terus, jadi mereka lebih ingin stok banyak-banyak.

3. Kue Basah

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI