Gambar Online Dibayar Dolar dari Website Penghasil Uang Ini, Begini Cara Kerjanya!
Menurut pengguna Qoura N. Fadil P, kamu akan dapatkan komisi 20% dari total harga terjual per satuan barang. Misalnya 1 designmu untuk gelas laku seharga Rp50 ribu, maka uang yang kamu dapatkan adalah 20% x Rp50.000 = Rp10.000 per barang.
Rincian Penghasilan dari Website Penghasil Uang Redbubble
Makin banyak design yang kamu buat, tentu akan menghasilkan lebih banyak cuan. Apalagi jika diposting di Website Penghasil Uang Redbubble dengan bayaran dolar, karena rata-rata pembelinya adalah orang luar negeri.
Melansir postingan N. Fadil P di Qoura yang membagikan tangkapan layar dari harga jualan para seniman per satuannya, mulai dari angka 17 dolar atau Rp266.798 hingga 31 dolar = Rp486.515. Anggap lah jika design mu seharga Rp266.798, maka 20% dari nominal tersebut adalah Rp53.359.
Itu baru dari 1 design, upload lah lebih banyak seperti yang dilakukan oleh pengguna Qoura N. Fadil P yang baru dapatkan penghasilan setelah 4 bulan bergabung sebagai pengguna dengan total pendapatan 1,4 dolar untuk 1 design.
Bahkan, nominal tersebut diperoleh tanpa harus mempromosikan produknya ke berbagai media sosial atau menggunakan segala jenis pengiklan sekali pun. Pastinya jika dipromosikan, pendapatannya akan semakin meningkat.
Maka dari itu sebagai tips agar Design yang kamu buat bisa laku pada website penghasil uang Redbubble, maka buat lah sosial media public untuk mempromosikan jualanmu dan iklankan dengan target pemirsa di luar negeri. Kemudian, arahkan link pembelian dari situs Redbubble.
Itulah informasi terkait website penghasil uang Redbubble beserta cara kerja dan rincian pendapatan yang sekiranya bisa kamu dapatkan dari hasil membuat Design Grafis, berdasarkan rangkuman Valora News pada artikel ini. Selamat mencoba. (*)
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Prabowo-Gibran Dilantik, Ini Pujian Puan Maharani
Nasional - 21 Oktober 2024