Mau Sukses Usia Muda? Kamu Wajib Eksekusi Ide Bisnis Sampingan Ini
Kamu bisa mulai dari konten paling sederhana, entah itu kegiatan sehari-hari atau mungkin berbagi tips dan ilmu pengetahuan.
Atau mungkin paling sederhananya kamu membuat konten video pantun, sekarang banyak kok orang yang membuat konten Youtube sekedar tulisan biasa.
Namun tetap banyak orang yang melihatnya, trafficnya pun juga lumayan. Jika dilakukan dengan konsisten, tentu lama-kelamaan kanal Youtubemu akan besar.
Baca juga: Bulan Sabit Merah Negeri Sembilan dan USIM Pelajari Pola Penanganan Bencana ke PMI Bukittinggi
2. Jasa Desain Grafis
Jika kamu memiliki keterampilan dalam desain grafis, memulai jasa desain bisa menjadi langkah yang baik. Tawarkan layanan desain untuk logo, poster, atau konten visual lainnya.
Platform daring seperti Fiverr atau Upwork bisa menjadi tempat untuk menawarkan jasamu tersebut. Mungkin di awal usaha kamu bisa coba tawarkan ke orang terdekat, bisa desain logo usahanya, menu kafenya, atau lainnya.
Di zaman sekarang usaha satu ini cukup menggiurkan untuk dieksekusi, karena sekarang jasa satu ini sangat dibutuhkan banyak orang.
Terlebih lagi bayaran untuk jasa ini cukup menjanjikan, kamu bisa lihat sendiri di marketplace. Seperti di Shopee toko bernama Softlicious, yang menyediakan jasa desain logo.
Di mana untuk satu desain logo, dibandrol harga sekitar Rp195.500. Hingga artikel ini dipublish sudah terjual sebanyak 1,4 ribu desai.
Jika di estimasikan toko tersebut sudah mendapatkan penghasilan sekitar Rp273 juta lebih, hanya dari satu produk jasa saja. Belum lagi dari produk lainnya yang ia sediakan.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024