5 Ide Usaha Rumahan Modal Kecil, Untung Bikin Kaget!

Sabtu, 14 Oktober 2023, 18:00 WIB | Bisnis | Nasional
5 Ide Usaha Rumahan Modal Kecil, Untung Bikin Kaget!
Ilustrasi ide usaha rumahan yang menjanjikan untuk dijalankan. (Foto: Canva)

BANYAK sekali jenis usaha rumahan yang tidak ada matinya. Terutama usaha rumahan yang cocok bagi pemula yaitu usaha yang mudah dijalani dan membutuhkan modal yang relatif lebih kecil dari jenis usaha lainnya.

Produknya yang banyak dibutuhkan oleh masyarakat, membuat jenis usaha rumahan ini tetap bisa survive dan terus berkembang. Mungkin kamu penasaran di tahun 2023 sekarang memangnya masih ada jenis usaha rumahan dengan kriteria tersebut.

Jawabannya adalah sangat banyak, mungkin kamu yang tidak tahu karena kurang jelinya terhadap peluang di sekitar. Sehingga peluang di depan mata pun tidak terlihat sama sekali.

Sebab ada banyak sekali jenis usaha rumahan yang tidak ada matinya sebagai langkah awal bagi kamu untuk memulainya. Kamu bisa mencari tahu mana yang cocok dengan dirimu.

Baca juga: Peluang Bisnis yang Tidak Ada Matinya! Pengangguran Harus Coba Ini

Terutama bagi kamu yang masih pemula, wajib mengetahui terlebih dahulu seperti apa ide bisnis rumahan yang akan dijalani. Nah melalui artikel ini ValoraNews.com bakal membagikan beberapa ide usaha rumahan yang mudah dijalani.

Selain itu juga membutuhkan modal yang relatif lebih kecil, dibandingkan ide usaha lainnya. Bahkan produknya pun banyak dibutuhkan oleh masyarakat

Berikut ini ide usaha tersebut, yang dirangkum ValoraNews.com dari kanal Youtube Gerai Info sebagai rekomendasi untuk kamu memulainya.

5 Ide Usaha Rumahan

1. Jualan Sembako

Baca juga: Tinggal di Pedesaan Raup Penghasilan Rp300 Ribu/Hari, Cobain Peluang Usaha Ini

Berjualan sembako bisa menjadi salah satu bisnis atau usaha rumahan yang tidak ada matinya. Alasannya yaitu semua orang perlu sembako untuk dapat terus bertahan hidup.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI