Usaha Fotokopi & ATK Modal Rp4,5 Juta, Cuan Rp30 Juta! Begini Caranya

Jumat, 06 Oktober 2023, 18:00 WIB | Bisnis | Nasional
Usaha Fotokopi & ATK Modal Rp4,5 Juta, Cuan Rp30 Juta! Begini Caranya
Ilustrasi modal usaha fotokopi untung puluhan juta. (Foto: Canva/Pinterest)

"Seperti di kampus saya dahulu, ada tukang fotokopi yang berlokasi di lingkungan kampus lalu, ada beberapa dosen yang bekerja sama dengannya sehingga setiap materi perkuliahan yang harus dicopy sudah tersedia di sana," ujar Pemilik kanal Youtube Belajar Berbisnis.

Lazimnya untuk usaha ini memang berada dekat dengan sekolah, kampus dan perkantoran. Karena memang pasar usaha fotokopi terbesar di tempat-tempat tersebut.

Namun ada juga seperti di daerah saya usaha fotokopi bersebelahan dengan pasar dan terminal dan tetap laku.

3. Utamakan kualitas

Kualitas adalah faktor penting yang selanjutnya harus kamu pertimbangkan dalam memulai usaha fotokopi.

Saya mengatakan demikian karena lokasi strategis yang kamu miliki akan menjadi sia-sia tanpa adanya kualitas yang memuaskan pelanggan.

Pelanggan akan perlahan-lahan pindah ke tempat lain jika kamu memberikan kualitas yang buruk kepada mereka.

Kamu harus memastikan kualitas hasil fotokopi tidak buram. Menjaga kualitas hasil fotokopi untuk tetap jernih adalah hal yang mutlak kamu lakukan. Kamu perlu untuk berkonsultasi dengan teknisi mesin fotokopi yang kamu beli.

Bertanyalah kepada mereka apa saja yang dapat mempengaruhi hasil fotokopi dan bagaimana caranya agar hasil fotokopi dapat terus baik dan tidak buram.

Pelajari cara mengisi tinta, cara merawat dan mengganti drum, dan cara menjaga kebersihan mesin fotokopi agar tetap awet. Jangan menggunakan tinta yang berkualitas buruk agar hasil fotokopi kamu tetap jernih.

Dengan mempelajari cara merawat mesin fotokopi dapat dipastikan hasil fotokopi akan tetap jernih dan memuaskan pelanggan kamu.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI