Kaya Properti? 5 Ide Bisnis Ini Wajib Dicoba, Bisa Cuan Jutaan Sebulannya

Kamis, 31 Agustus 2023, 09:30 WIB | Bisnis | Nasional
Kaya Properti? 5 Ide Bisnis Ini Wajib Dicoba, Bisa Cuan Jutaan Sebulannya
Ilustrasi ide bisnis properti paling untung tahun 2023. (Foto: Canva)

Kamu pasti penasaran bukan, kenapa tanah juga tergabung dalam bisnis ini. Ternyata investasi properti tidak sebatas berbentuk bangunan saja.

Tanah juga termasuk investasi properti yang menarik dilirik, jika kamu memang sedang mencari cara bisnis properti bagi pemula.

Dengan menginvestasikan tanah, ini sangat disarankan sekali untuk kamu yang pemula. Hal ini mengingat harga tanah yang terus meningkat pesat tiap tahun.

Sebab ada keterbatasan lahan, sehingga ketika memutuskan menjual properti ini harga jualnya pun bisa naik berlipat ganda hanya dalam beberapa tahun. Sangat menarik bukan!

4. Bisnis Properti Komersial

Nah ide bisnis properti berikutnya yaitu, bisnis Properti komersial. Di mana bangunan properti komersial dapat menjadi pilihan investasi properti yang sangat menguntungkan.

Pasar jenis properti komersial ini pun lebih jelas, yaitu para pengusaha dan pemilik bisnis. Properti komersial adalah beragam bangunan yang dapat digunakan untuk melakukan usaha.

Kamu bisa memilih melakukan investasi properti berupa ruko, atau membangun kantor kecil yang dapat dibuat menjadi coworking Space.

5. Bisnis Properti Kontrakan

Bisnis properti satu juga ini dapat menghasilkan untung bagi kamu seumur hidup. Karena setiap bulannya kamu akan memperoleh pendapatan pasif, dari penyewaan bangunan ini.

Sama halnya seperti indekos, kamu mesti mengeluarkan uang untuk biaya perawatan kontrakan yang dikelola.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI