KPID Sumbar: Berikan Informasi yang Benar tentang Stunting
Ia juga meminta, para ibu mengunduh dan memanfaatkan aplikasi Elektronik Siap Nikah dan Hamil (Elsimil). Aplikasi "Elsimil," akan melakukan penilaian otomatis dalam menentukan apakah kondisi calon pengantin perempuan 'ideal' atau 'berisiko' untuk hamil dan melahirkan nantinya.
Eri juga berharapm setiap lembaga penyiaran yang ada di Padang baik itu televisi maupun radio, bisa bekerjasama agar permasalahan stunting bisa diminimalisir. (kyo)
Baca juga: SEKDA PESSEL Buka Rakor Percepatan Penurunan Stunting
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- KPU Padang Gelar Simulasi Putung Suara, Pj Wako: Sempurnakan Kembali Potensi Kekurangan Pelaksanaan
- Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang
- Warga Piai Tengah Minta M Iqra Chissa Perjuangkan Perbaikan Irigasi dan Jalan
- Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Padang Timur, Muhidi Sarankan Ada Rembug Warga yang Bukan Musrenbang
- Hendri Septa-Hidayat Tawarkan Tiga Kartu Hebat di Pemilihan Serentak 2024, Ini Manfaatnya