Kolesterol dan Lemak Trans 6 Jenis Masakan Minang Terfavorit FFA 2020 di Bawah Ambang Batas

Rabu, 30 Desember 2020, 08:28 WIB | Kabar Daerah | Provinsi Sumatera Barat
Kolesterol dan Lemak Trans 6 Jenis Masakan Minang Terfavorit FFA 2020 di Bawah Ambang...
Dekan Fakultas Teknologi Pertanian (Fateta) Universitas Andalas, Dr Feri Arlius Dt Sipado.

"Hasil labor kita, lemak trans (mg/100 g) pada enam jenis masakan yang dinilai, dinyatakan tidak terdeteksi. Walaupun aman, kita memberikan batas aman untuk dikonsumsi masyarakat," ungkap Feri Arlius.

"Sedangkan batas aman kolesterol itu sebesar 300 mg/hari. Angka yang dihasilkan untuk enam jenis masakan ini jauh di bawah angka batas aman itu," tambahnya.

"Artinya, masakan ini bisa dikonsumsi dalam jumlah cukup banyak per harinya, kecuali Gulai Kapalo Ikan yang kadar kolesterolnya per potong atau porsi mencapai angka 220,9 mg."

Baca juga: Kategori Usaha Jasa Boga: Ini Pemenang Fateta Food Award 2021

Berikut hasil uji labor enam masakan yang jadi favorit 1 pada ajang FFA 2020:

  • 1. Dendeng Batokok (termasuk cabai, tomat dan bawang)

Diuji 6 potong dengan berat 350 g dengan berat per potong 58 g.

Ditemukan kadar kolesterol 45,13 (per 100 g) dan 26,3 (per potong)

Lemak trans tidak ditemukan.

Dengan data ini, Dendeng Batokok memiliki batas aman konsumsi sebanyak 11 potong per hari.

  • 2. Rendang (termasuk dedak)

Diuji 3 potong dengan berat 296 g dengan berat per potong 99 g.

Ditemukan kadar kolesterol 53,07 (per 100 g) dan 52,4 (per potong)

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI