Kolesterol dan Lemak Trans 6 Jenis Masakan Minang Terfavorit FFA 2020 di Bawah Ambang Batas
Lemak trans tidak ditemukan.
Dengan data ini, Rendang memiliki batas aman konsumsi sebanyak 6 potong per hari.
- 3. Gulai Tunjang (termasuk kuah)
Diuji 3 potong dengan berat 307 g dengan berat per potong 102 g.
Ditemukan kadar kolesterol 41,57 (per 100 g) dan 42,5 (per potong)
Lemak trans tidak ditemukan.
Dengan data ini, Gulai Tunjang memiliki batas aman konsumsi sebanyak 7 potong per hari.
- 4. Ayam Pop (termasuk cabai dan sayurannya)
Diuji 5 potong dengan berat 329 g dengan berat per potong 86 g.
Ditemukan kadar kolesterol 69,19 (per 100 g) dan 59,4 (per potong)
Lemak trans tidak ditemukan.
Dengan data ini, Ayam Pop memiliki batas aman konsumsi sebanyak 5 potong per hari.
- 5. Soto (termasuk kuah, bihun, perkedel, kerupuk dan lainnya)
Diuji 1 porsi dengan berat 45 g.
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Majelis BPSK Padang Temui Wakil Ketua DPRD Sumbar, Ini yang Dibicarakan
- Debat Pamungkas Pilgub Sumbar Diwarnai Saling Sindir dan Isak Tangis
- Pemprov Sumbar Bangun Sinergisitas Pemungutan Opsen Pajak Daerah
- 202 Personel Protokol Ikuti Bimtek, Ini Arahan Andri Yulika
- Pemprov Sumbar akan Bangun Kantor MUI 5 Lantai, Telan Dana Rp24 Miliar