Bupati Solsel Setujui Hibah Rp6,1 Miliar untuk Bawaslu

Kamis, 07 November 2019, 17:49 WIB | Wisata | Kab. Solok Selatan
Bupati Solsel Setujui Hibah Rp6,1 Miliar untuk Bawaslu
Bupati Solsel, Muzni Zakaria salam komando dengan M Ansyardi (ketua Bawaslu Solsel), usai penandatanganan NPHD Pilkada 2020, Kamis (7/11/2019). (humas)

VALORAnews - Pemerintah Kabupaten Solok Selatan dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menyepakati dan menandatangani Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) sebesar Rp6,1 miliar, Kamis (7/11/2019).

Penandatanganan NPHD dilakukan Bupati Solok Selatan, Muzni Zakaria dan ketua Bawaslu, M Ansyardi ruang kerja Bupati di Padang Aro.

Muzni Zakaria berharap, Bawaslu bisa mempergunakan anggaran yang sudah disepakati sebaik-baiknya demi terselenggaranya Pilkada aman, damai dan jujur.

"Kami berharap bawaslu memanfaatkan anggaran ini sebaik mungkin sehingga Pilkada berjalan sesuai harapan bersama," katanya. (rls)

Baca juga: Bupati Solsel Ingatkan Pentingnya Wujudkan Jalan Tembus ke Dharmasraya

IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI