Ulama Muda Sumbar Ketuk Pintu Langit untuk Kelancaran Pemilu 2019

Selasa, 16 April 2019, 22:18 WIB | Wisata | Provinsi Sumatera Barat
Ulama Muda Sumbar Ketuk Pintu Langit untuk Kelancaran Pemilu 2019
Pimpinan Pondok Pesantren Madrasah Tarbiyah Islamiyah (PPMTI) Batang Kabung, Padang, Buya Mahyudin Salif Tk Sutan (depan paling kanan), Selasa (16/4/2019) malam memimpin Istighosah dan Dzikir Bersama untuk Pemilu serentak 2019 berlangsung secara damai di

Kabupaten Solok Selatan digelar di Masjid Nurul Bhakti Timbulun, Lubuk Gadang, Sangir. Istighasah dipimpin Buya Khairul Akbar bersama 400 jamaah. Di Kabupaten Sijunjung; Masjid Annur Timpeh Kamang Baru, Sijunjung, yang dipandu KH Ahmad Roziqin beserta dengan 500 Jam'iyyah Manakib.

Terakhir di Kabupaten Dharmasraya, digelar di Masjid Al Muhajirin Padang Bintungan, Sialang Gaung, Koto Baru, yang dipimpin Buya Abdul Hamid Salam dan Kyai Muhammad Arif Chazin beserta dengan 500 Jam'iyyah Manakib dan Sholawat. (kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI