Narkoba Intai Remaja, Irfendi: Alokasikan Dana Desa untuk Kegiatan Kepemudaan

Selasa, 19 Desember 2017, 08:42 WIB | Wisata | Kab. Lima Puluh Kota
Narkoba Intai Remaja, Irfendi: Alokasikan Dana Desa untuk Kegiatan Kepemudaan
Bupati Limapuluh Kota, H Irfendi Arbi bersama para santri dalam salah satu kegiatan, beberapa waktu lalu. (humas)

Mengantisipasi pemuda dari pengaruh negatif, Irfendi meminta para wali nagari untuk bisa mengalokasikan sebagian dana nagarinya untuk kegiatan kepemudaan. Begitu pula terhadap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Limapuluh Kota seperti Dinas Pemberdayaan Masyarakat Nagari/Desa, diminta untuk memasukan kegiatan generasi muda tersebut sebagai salah satu kriteria penilaian nagari berprestasi.

"Saya meminta semua OPD terkait ikut merespon isu-isu yang terkait dengan kenakalan remaja yang belakangan banyak muncul di berbagai daerah termasuk kemungkinan di daerah ini," tegas Irfendi. (rls/kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI