TdS Melintas di Padang Panjang, Tarompa Datuak Go Internasional
VALORAnews - Tour de Singkarak 2016, secara tidak langsung sudah memperkenalkan sendal kulit (tarompa datuak) buatan Padang Panjang ke mancanegara.
Hal ini terbukti, masing masing pebalap yang ikut star di Padang Panjang dalam etape 4, Selasa (9/8/2016), diberi hadiah sepasang sendal kulit bermutu tinggi untuk dipakai sehari hari di negara masing masing nantinya.
Semoga setiba di negara masing masing, para pebalap akan mengingatkan keluarga dan tetangganya, bahwa mereka mendapatkan sendal kulit asli buatan Padang Panjang.
"Dengan demikian Padang Panjang akan dikenal dengan produk sendal kulitnya yang bermutu tinggi," kata Walikota Hendri Arnis melalui Kabag Humas Ampera Salim di sela acara pelepasan etape 4 di Padang Panjang. (rls/bri)
Baca juga: Prodi Pariwisata ISI Padang Panjang Datangkan Direktur Pemasaran Kemenpar, Ini Targetnya
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- 2 Km Badan Jalan Nasional di Jalur Lintas Sumatera Lembah Anai Amblas
- Banjir Bandang Landa 3 Kabupaten di Sumbar, 15 Orang Meninggal Dunia dan 16 Orang Luka
- Kerugian Warga Padang Panjang Akibat Erupsi Gunung Marapi Capai Rp13 Miliar
- Pendaftaran Calon Tamtama Polri Gelombang I Dibuka hingga 21 September 2022
- Diskominfo Ajak Masyarakat Segera Beralih ke Siaran Digital, Ampera: Literasi Tontonan Diperlukan