Presiden Lantik 7 Pasangan Gubernur Hasil Pemilihan Serentak 2015
VALORAnews - Presiden Joko Widodo melantik tujuh pasangan gubernur dan wakil gubernur terpilih di Istana Negara, Jakarta, Jumat (12/2/2016). Sebelumnya, para pasangan gubernur dan wakil gubernur terpilih menerima petikan keputusan Presiden Jokowi di Istana Merdeka.
Usai pelantikan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta para gubernur untuk blusukan alias turun langsung ke lapangan untuk mengurai dan menyelesaikan masalah di daerah yang mereka pimpin.
"Jangan bekerja di belakang meja, turun langsung ke lapangan untuk mengurai masalah, untuk menyelesaikan masalah," tegas Presiden Jokowi saat memberikan amanat Presiden kepada tujuh pasang gubernur/wakil gubernur hasil pemilihan serentak 2015 itu.
Ia menegaskan, gubernur dan wakil gubernur hasil Pilkada Serentak 2015 harus bisa menjadi dwitunggal yang saling memperkuat dan melengkapi. Presiden berpesan agar mereka bekerja dengan baik, penuh amanah, dan selalu dekat dengan rakyat.
Baca juga: DPRD Pasbar Gelar 2 Rapat Paripurna Istimewa, Dengarkan Pidato Presiden dan RSPBN Tahun 2025
"Bekerjalah dengan baik, penuh amanah, dekatlah selalu dengan rakyat, sehingga saudara-saudara tetap menjadi pemimpin yang terpercaya," ucapnya.
Ketujuh pasangan gubernur-wakil gubernur yang dilantik adalah:
1. Irwan Prayitno-Nasrul Abit (Sumatera Barat);
2. Muhammad Sani-Nurdin Basirun (Kepulauan Riau);
Baca juga: Sapi Kurban Presiden Jokowi untuk Sumbar Seberat 1052 Kg
3. Zumi Zola-Fachrori Umar (Jambi);
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- DPR RI: Iven Pariwisata jadi Pemicu Pertumbuhan Ekonomi Sumbar di Lajur Positif Semester I 2023
- Digugat ke PN Jakarta Selatan, BANI Yakin Putusan Majelis Arbiter Kuat
- Kembangkan Potensi Wisata Pulau Bangka, Ini Saran Selebriti Rafi Ahmad
- Ini Nama dan Lokasi 32 Bandara Internasional di Indonesia, Sebagian akan Dipangkas Menteri BUMN
- Masuk Monas Mesti Pakai JakCard, Ini Harga dan Tarif Masuk Januari 2023
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024