Kembangkan Pariwisata Sumbar, Gubernur Sumbar Temui Wamenparekraf
"Terutama sekali yang disoroti Ibu Wamen adalah soal perkembangan desa wisata di Sumbar. Lalu juga disorot perkembangan wisata di Solok, Bukittinggi dan Limapuluh Kota, yang jadi titik-titik pusat pertumbuhan sektor wisata kita."
"Kita di Pemprov Sumbar terus berkomitmen membangun jembatan antara daerah, pusat, dan investor swasta, untuk pengembangan wisata di Sumbar," ujarnya. (*)
Baca juga: PEMILU 2024: Partai Perindo Bekali KTA Berasuransi untuk para Kader
Halaman:
1 2
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- PKD 2024 Berakhir, Audy Joinaldy: Promosi Budaya Diperlukan, Komunitas Seniman Butuh Dukungan Finansial
- Irsyad Safar: Event PKD Bisa Pengaruhi Gerakan Pelestarian Kebudayaan
- Pemprov Sumbar Pastikan Telah Libatkan Sanggar Darak Badarak di Belasan Kegiatan, Luhur: Dilakukan Profesional
- Ketika Seniman Pemberontak Dirangkul Pemerintahan Mahyeldi-Audy
- Dinobatkan jadi Ketua Matra Sumbar, Audy Joinaldy Dianugerahi Gelar Kanjeng Pangeran Aryo Suryo Negoro