3 Ide Usaha di Teras Rumah, Modalnya Kecil Untung Rp1,5 Juta Sehari, Berani Coba!

Selasa, 08 Agustus 2023, 13:36 WIB | Bisnis | Nasional
3 Ide Usaha di Teras Rumah, Modalnya Kecil Untung Rp1,5 Juta Sehari, Berani Coba!
Ilustrasi ide usaha di depan rumah bisa raup untung Rp1,5 juta dalam sehari. (Foto: Pinteres/Canva)

Karena itulah, usaha ini berpeluang bagus untuk dijalankan. Seperti yang dilakukan oleh Abdul Aziz, pada usaha kuliner Betawi yang diberinya nama Warung Bang Jamun.

Ia serius menjalani usaha masakan Betawi yang khas seperti Nasi Uduk, dan Ketupat Sayur di depan rumahnya daerah Pondok Petir, Depok.

Namun, untuk meningkatkan penjualan, abdul aziz harus berpindah lokasi yang lebih strategis. Saking ramainya pembeli, menu Nasi Uduk, dan Ketupat Sayur ludes terjual dalam 5 jam.

Saat ini, ia mampu menjual 30 hingga 50 piring dalam sehari, itu pun belum termasuk pesanan melalui aplikasi online.

Ia membandroli 1 porsi Nasi Uduk seharga Rp8.000 hingga Rp14.000. Sedangkan Ketupat Sayur seharga Rp10.000 hingga

Rp16.000 per porsi sesuai lauk yang dipilih.

Omzet rata-rata dari warung Bang Jamun dalam sehari sekitar Rp1,2 sampai Rp1,5 juta, dan untuk weekend serta hari libur sekitar Rp1,5 hingga Rp2,2 juta per hari.

3. Konter Pulsa dan Paket Internet

Okey ide usaha yang terakhir yaitu buka konter pulsa dan paket internet di depan rumah.

Seperti yang kamu ketahui dengan zaman yang semakin maju, telepon genggam sekarang telah menjelma menjadi komoditas utama yang hampir tidak bisa terpisah dengan kebutuhan manusia.

Melihat situasi ini, berjualan pulsa dan paket internet tentu saja bisa menjadi peluang usaha yang tidak bisa kamu lewatkan.

Seperti kesuksesan dalam usaha konter pulsa yang kini diraih oleh Rival Anggriawa, warga di Tiyuh Mulya Jaya, Gunung Agung, Kabupaten Tulangbawang Barat.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI