TJSL PT Semen Padang Muluskan Jalan ke Pondok Pesantren Darul Ulum, Ini Harapan Gubernur

Rabu, 31 Agustus 2022, 06:19 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang
TJSL PT Semen Padang Muluskan Jalan ke Pondok Pesantren Darul Ulum, Ini Harapan Gubernur
Gubernur Sumbar, Mahyeldi menandatangani prasasti peresmian jalan beton yang dibantu PT Semen Padang melalui program TJSL, Senin. (humas)

Direktur Operasi PT Semen Padang, Indrieffouny Indra menyebut bahwa kegiatan pengecoran jalan penghubung ini, sejalan dengan komitmen Semen Padang untuk melakukan pemberdayaan masyarakat yang dituangkan dalam visi perusahaan.

Karena, Semen Padang melalui program TJSL, berkomitmen dalam pembangunan insfrastrukur dan peningkatan ekomoni masyarakat.

"Realisasi pengecoran dilakukan sepanjang 620 meter dengan lebar 4 meter dengan biaya mencapai Rp500 juta. Harapannya dengan selesainya pengecoran jalan ini juga dapat dilanjutkan dengan pembuatan saluran air di kiri kanan jalan oleh pihak terkait," ujar indra.

Baca juga: Ponpes Darul Ulum Simpan Potensi Budidaya Perikanan

Kepala CSR Semen Padang, Rinold Thamrin juga berharap dengan selesainya pengecoran jalan menuju Pondok Pesantren Darul Ulum ini, akan menjadikan Pondok pesantren pendidikan Islam dalam bentuk pesantren halaqah-salafiyah yang terbaik di Sumbar. (kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI