24 Kelurahan Bersaing Kreasikan Kudapan dari Bahan Dasar Ikan
"Acara terdiri dari 3 program yaitu menu keluarga, menu kudapan dan menu balita. Tahun ini kota Bukittinggi akan mewakili Sumbar di tingkat nasional untuk menu balita, ini merupakan hasil dari perlombaan kita pada tahun 2019 lalu," ungkapnya.
Hadiah yang disediakan di acara lomba ini yaitu berupa uang, plakat dan piagam. Tahun ini Bukittinggi juga ditunjuk sebagai tuan rumah Hari Ayam dan Telur Nasional (HAdTN) yang akan diadakan bulan Oktober nanti dan akan mendatangkan ribuan peserta dari seluruh Indonesia. (ham)
Baca juga: Ketua TP PKK Agam Hadiri Imunisasi Polio di Posyandu Nagari Parit Panjang
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Pjs Wako Bukittinggi Tinjau Gudang Penyimpanan Logistik Pemilihan Serentak 2024
- Pjs Wako Bukittinggi Terima 26 Sertifikat Tanah Aset Pemko dari BPN, Ini Tujuannya
- Pjs Wako Bukittinggi Tinjau Pelaksanaan Gebyar Pelayanan Dukcapil Prima, Ini Arahannya
- Pakaian Anak Daro dan Marapulai Kurai serta Karupuak Sanjai Ditetapkan jadi WBTb Indonesia 2024
- Kisah Pengabdian Petugas Kebersihan Jalan di Kawasan Belakang Balok, Sekolahkan Anak Hingga Sarjana