Ini Profil Tiga Anak Minang pada Upacara HUT RI ke-77 Istana Merdeka, Salah Satunya Komandan Upacara
PADANG (17/8/2022) - Setidaknya, tiga putra putri asal Minang tampil di upacara HUT RI ke-77 di Istana Merdeka, Rabu pagi. Ketiganya memiliki peran masing-masing dalam menyukseskan momen sakral tersebut.
Dua orang merupakan pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibraka) Nasional 2022 yang merupakan siswa SMA di Sumatera Barat.
Satu orang lagi, terbilang istimewa. Yakni Komandan Upacara 17 Agustus 2022, Kolonel Laut (P) Andike Sry Mutia.
Berikut biodata anggota Paskibraka asal Sumatera Barat
Baca juga: Inspektorat Agam Gelar Probity Audit ke Proyek Strategis Daerah Tahun 2024
M Faiz Assidki (putra)
Siswa kelas 10 SMAN 1 Harau
Faiz merupakan anak keempat dari empat bersaudara dari pasangan Nizar Nasution dan R Nidha.
Faiha Athahillah (putri)
Siswi kelas 10 SMAN 1 Solok Selatan
Faiz dan Faiha keduanya lolos hasil seleksi ketat tingkat provinsi yang berlangsung pada 9 hingga 13 Mei 2022 lalu.
Baca juga: Wagub Sumbar Jemput Dua Paskibraka Nasional 2024 Asal Sumbar ke BIM, Ini Pesannya
Keduanya dilepas menuju Jakarta oleh Gubernur Sumbar, Mahyeldi didampingi Kadispora Sumbar Dedy Diantolani dan perwakilan OPD terkait dan Kepala Sekolah kedua siswa berasal, di Istana Kompleks Gubernuran Padang pada 8 Juli 2022.
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- 31 Ormas di Sumbar Suarakan Penolakan Politik Uang, Buya Gusrizal: Haram bagi Pemberi dan Penerima
- Jalan Balingka-Padang Lua Rusak Berat Akibat Pengalihan Jalan, Sumbar Hanya Sanggup Perbaiki 1 Km Audy Cari Dana ke Pusat
- Tol Ruas Sicincin-Bukittinggi Potensi Dialihkan jadi Sicincin-Singkarak-Tanah Datar, Ini Alasannya
- Sesditjen Dukcapil Kemendagri Perintahkan Disdukcapil Layani Perekaman Data KTP El Hingga Hari H Pencoblosan Pilkada
- Sirekap Kembali Digunakan di Pemilihan Serentak 2024