Fakultas Kedokteran Unand Luncurkan Modul Pakde Gula bagi Penderita Diabetes

Selasa, 23 November 2021, 19:22 WIB | Kabar Daerah | Provinsi Sumatera Barat
Fakultas Kedokteran Unand Luncurkan Modul Pakde Gula bagi Penderita Diabetes
Guru besar Fakultas Kedokteran Unand, Prof Rizanda Machmud bersama dosen Departemen Ilmu Gizi Fakultas Kedokteran Universitas Andalas, dr Ulya Uti Fasrini foto bersama usai peluncuran modul Pakde Gula bersama kader Posbindu Wilayah Puskesmas Ambacang, di

Diabetes sendiri jadi penyebab kematian terbanyak nomor dua di Indonesia, setelah penyakit cardiovaskular, dimana penyakit ini banyak menimbulkan komplikasi pada penderitanya mulai dari kebutaan, bekas luka yang sulit sembuh bahkan bisa sampai diamputasi.

"Dalam mengobati diabetes melitus, tidak hanya dari obat-obatan saja tetapi juga dari olahraga dan pengaturan pola makan," papar Weni.

Modul ini diharapkan dapat jadi acuan dan sumber untuk mengatur pola makan pasien diabetes melitus.

Baca juga: Sejarawan Ulas Praktik Politik Dinasti di Indonesia, Ini Paparan Tiga Pakar di Unand

"Penyakit diabetes melitus memang tidak bisa disembuhkan, tetapi bisa dikendalikan salah satunya dari pengaturan pola makan," pungkasnya. (vry)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI