Mau Kuliah di IAIN Batusangkar, Ini Beasiswa Tersedia dan Jadwal Pendaftaran

Kamis, 16 Januari 2020, 15:56 WIB | Kabar Daerah | Kab. Tanah Datar
Mau Kuliah di IAIN Batusangkar, Ini Beasiswa Tersedia dan Jadwal Pendaftaran
Wakil Rektor I, Desmita menyosialisasikan proses penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2020/2021, Kamis (16/1/2020) di aula kampus I Batusangkar. (jhen rahmad/valoranews)

Ketua PMB IAIN Batusangkar, Adripen menyampaikan, peneriman mahasiwa baru dilakukan dengan tiga jalur seleksi. Pertama seleksi prestasi akademik nasional SPAN PTKIN yang dibuka pendaftaran 3-28 Februari 2020 di website www.span-ptkin.ac.id.

Kemudian jalur ujian mandiri UM PTKIN 15 April - 29 Mai 2020 pada website www.um-ptkin.ac.id. Dan terakhir SPMB Mandiri dari 2 Juni - 22 Juli 2020 pada website www.pmb.iainbatusangkar.ac.id.

Tahun ini program pascasarjana IAIN Batusangkar membuka program studi Manajemen Pendidikan Islam, Hukum Ekonomi Syariah, Pendidikan Agama Islam, Ekonomi Syariah, Hukum Keluarga Islam dan Bimbingan Konseling Pendidikan Islam.

Baca juga: Pekerjaan Swakelola Tuntas 236 Hari Kalender: Balai Pemukiman Serahkan Kampus FUAD ke IAIN Batusangkar

Turut hadir pada acara sosialisasi ini Kepala Biro AUAK Yasrizal, Kabag AKAMA Yarman, Dosen Native Speaker Bahasa Arab dari Universitas Al Azhar Mesir Sheikh Walid Hamdi Muhammad dan jajaran IAIN Batusangkar. (jen)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI