Tiga Puskesmas Dibantu Mobil Pusling, Mahyeldi: Pelayanan Mesti Meningkat
Sementara itu, Kepala DKK Padang Feri Mulyani menyebutkan, tiga unit mobil Pusling tersebut diperuntukkan sebagai operasional bagi masing-masing Puskesmas. Selain itu bisa juga difungsikan sebagai ambulance yang membawa pasien untuk rujukan ke rumah sakit.
"Kita berharap mobil Pusling ini dioperasionalkan Puskesmas untuk kegiatan kelapangan bagi petugas Puskesmas, kegiatan Posyandu, penyuluhan keliling serta kegiatan pendataan dan kunjungan rumah Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS PK) dan lainnya," harapnya.
"Bantuan ini kita dapat pada saat desk dengan Kementrian Kesehatan kita siapkan data yang mendukung, agar usulan anggaran kita disetujui. Alhamdulillah disetujui dan telah kita terima. Semoga dapat difungsikan dan dirawat sebagaimana mestinya," imbuhnya. (rls/vry)
Baca juga: Mahyeldi Jalani Cuti Kampanye Pilkada, Fasilitas Dinas Diserahkan ke Plt Gubernur
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
- Kombes Ferry Harahap Wisuda Gelar Doktor Administrasi Publik, Ini Harapan Plt Gubernur Sumbar