Mahyeldi Resmikan Padang Trade Center Vietnam
"Kami sangat yakin bahwa konektifitas, baik barang dan jasa, maupun people to people adalah kunci utama untuk kemajuan bersama antara Indonesia dan Vietnam," imbuhnya.
Diketahui, Ba Ria Vung Tau Trade Center telah hadir di Kota Padang di Pasar Inpres Blok III Lantai 3 Pasar Raya Padang sekitar satu tahun lalu. Peresmiannya bertepatan dengan HUT Kota Padang ke-349 tahun 2018, yang juga dihadiri Hanif Salim.
Peresmian Padang Trade Center juga diikuti Ketua TP PKK Kota Padang, anggota DPRD Kota Padang; Yuhilda Darwis, Mailinda Rose dan Dewi Susanti.
Baca juga: Mahyeldi Jalani Cuti Kampanye Pilkada, Fasilitas Dinas Diserahkan ke Plt Gubernur
Agenda lain Pemko Padang di sana, penjajakan kerjasama University to University (U to U) yang ditawarkan BRVT University dengan UNP. Diikuti Kepala Kantor Urusan Kerjasama International UNP Ananda Putra dan Ketua Program Studi Fisika UNP, Syafriani, Direktur Pendapatan Daerah Kemdagri Hendriwan, Kabag Kerjasama Pemko Padang Erwin.
Dikesempatan itu, Wali Kota Padang juga didampingi Kepala Dinas Perdagangan, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian, Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM, Sekretaris DPRD Kota Padang, serta pelaku UMKM Kota Padang. (rls/vry)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Resep Makanan Jepang Onigiri, Dijual Harga Rp2000 Untung Jutaan!
- Resep French Fries Renyah Ala Restoran Mewah, Bisa Jadi Ide Jualan di Rumah!
- Resep Rahasia Kroket Kentang Sosis, Bisa Jadi Ide Jualan, Sehari Cuan Rp2 Jutaan!
- Resep Bolsu Viral Lumer, Bisa Jadi Ide Jualan Sebulan Omzet Rp15 Juta!
- IRT Merapat! Ini 5 Resep Masakan Tumis Sayuran, Modal Rp15 Ribuan Enak & Bikin Ketagihan!
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024