Empat Guru Utusan Sumbar Juara Nasional

Sabtu, 29 Juni 2019, 15:18 WIB | Kabar Daerah | Provinsi Sumatera Barat
Empat Guru Utusan Sumbar Juara Nasional
Gubernur Sumbar, Irwan Prayitno menerima audiensi guru-guru asal Sumbar yang jadi pemenang pada iven Apresiasi Guru Tenaga Kerja PAUD dan Dikmas Berprestasi dan Berdedikasi 2019 ke-13 Tingkat Nasional, di gubernuran, Sabtu (29/6/2019). (humas)
VISI MISI CALON GUBERNUR SUMBAR PILKADA SERENTAK 2024

"Bagi guru yang diberangkatkan ke luar negeri, diharapkan dapat memberikan imbas positif kepada GTK PAUD dan Pendidikan Masyarakat di Sumbar," harap Adib Alfikri.

Anugerah Allah

Sementara, Novia Fatma Sari sebagai juara I kategori Tutor Kesetaraan mengatakan, kemenangan ini adalah suatu anugerah dari Allah SWT, dan ucapkan terima kasih kepada pihak yang telah membantunya.

Baca juga: Gubernur Sumbar Sampaikan Terimakasih untuk Irdinansyah Tarmizi: Zuldafri Darma Dilantik jadi Bupati Tanahdatar

"Awalnya saya sangat grogi, karena semua peserta terlihat hebat semua, namun lama-kelamaan semua pertanyaan dapat saya jawab. Alhamdulillah hasil memuaskan," ujarnya.

"Dengan kemenangan ini, saya bisa menambah ilmu selama tiga bulan di luar negeri, kesempatan ini tidak akan saya sia-siakan, mudah-mudahan akan bermanfaat bagi Sumbar," tambahnya. (rls/vry)

Halaman:
1 2
TANGGAPAN MASYARAKAT TENTANG CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR PILKADA SERENTAK 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan: