Nasrul Abit Apresiasi Babayo di Plaza Andalas bagi Kaum Dhuafa

Rabu, 29 Mei 2019, 14:47 WIB | Wisata | Provinsi Sumatera Barat
Nasrul Abit Apresiasi Babayo di Plaza Andalas bagi Kaum Dhuafa
Wagub Sumbar, Nasrul Abit bersama Elfiyon (Direktur Lembaga Amil Zakat, Infak, dan Sedekah (LAZIS) Mitra Ummat Madani Padang) foto bersama dengan peserta program "Babayo" di Ramayana Plaza Andalas, Rabu siang (29/5/2019). (humas)

Dia mengatakan, anak yatim dan dhuafa itu didatangkan dari berbagai kelurahan di Kota Padang yang di luar panti asuhan, seperti dari keluarga pemulung, disabilitas, yatim piatu di rumah janda, penjaga masjid atau mushalla dan dhuafa lainnya.

"Setiap tahunnya, kegiatan Babayo selalu ditunggu-tunggu oleh anak yatim dan dhuafa dibulan Ramadhan. Sebab, mereka akan dapat baju lebaran seperti yang dirasakan oleh anak anak lainnya dalam menyambut Idul Fitri 1440 H yang tinggal menghitung hari ini," ungkap Elfiyon.

"Setiap tahun pada program peduli sosial Babayo ini semakin banyak donatur, dermawan dan hartawan yang ikut berpartisipasi, sehingga untuk tahun ini saja yang menerima bantuan ada 400 anak," ungkapnya.

Baca juga: An Roys Dukung Nasrul Abit untuk Sumbar Unggul

kepedulian donatur ini, salah satu cara mengurangi beban keluarga yatim dan dhuafa, sekaligus menjadi ladang amal kebaikan. (rls/vry)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI