Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2018: Pemprov Sumbar Masih Tunggu Sumbangan Rendang dari Warga

Senin, 01 Oktober 2018, 18:35 WIB | Wisata | Provinsi Sumatera Barat
Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2018: Pemprov Sumbar Masih Tunggu Sumbangan Rendang dari...
Wagub Sumbar, Nasrul Abit jadi inspektur upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2018, Senin (1/10/2018), di halaman kantor gubernur Sumbar.

Sementara itu, ketika ditanya tentang bantuan uang tunai dari Pemrpov Sumbar, dia mengindikasikan, bantuan tersebut akan diberikan. Bagaimanapun, nilai bantuan uang tunai yang diberikan menunggu ketetapan gubernur Sumbar.

"Untuk bantuan uang tunai, kita ada aturannya. Minimal Rp350 juta, maksimal Rp500 juta. Kita masih menunggu pak gubernur. Kalau bisa maksimal, jika kita melihat kondisi di sana," pungkasnya. (rls/kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI