Inspiration Talk #6 Komunitas Pulangkampuang: Memutus Urat Malu Tantangan Terbesar dalam Merintis Bisnis di Usia Muda

Sabtu, 03 Maret 2018, 18:13 WIB | Olahraga | Provinsi Sumatera Barat
Inspiration Talk #6 Komunitas Pulangkampuang: Memutus Urat Malu Tantangan Terbesar dalam...
Founder sekaligus Owner 'O-NE Minang', Mimi Silvia pada Inspiration Talk #6 yang diinisiasi komunitas pulangkampuang.com di aula FT UNP, Sabtu (3/3/2018). (mangindo kayo/valoranews)

Kenapa tidak terasa? "Karena, perputaran uang di masyarakat yang jauh dari pusat ekonomi, hanya berasal dari aktivitas masyarakat yang ada di sekitar kawasan itu. Makanya, angka pertumbuhan ekonomi itu tak berarti banyak di masyarakat bawah," tambahnya dalam acara yang dihadiri 300 lebih mahasiswa berbagai perguruan tinggi di Padang serta pengusaha kecil lainnya itu.

Di antara kuliner yang ditawarkan O-NE Minang yakni ikan bilih balado hijau atau merah, serundeng (dari kentang dan talas), rendang (rendang telur, rendang daging, rendang belut dan rendang kerang) dan beberapa oleh-oleh khas Minang lainnya.

Rendang dijualnya dengan kisaran harga Rp200 ribu-280 ribu per kg, ikan bilih kisaran Rp220 ribu-250 ribu, rendang telur dan serundeng ini harganya kisaran Rp15 ribu-Rp40 ribu (tergantung ukuran). Tertarik? Silahkan hubungi O-NE Minang melalui Instagram: oneminang, Line: mimisilvia atau WA/sms: 0852 8932 8477. (kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI