Kemen PUPR Bantu Rehab RTLH di Pessel Rp38 Miliar

Senin, 15 Januari 2018, 23:23 WIB | Wisata | Kab. Pesisir Selatan
Kemen PUPR Bantu Rehab RTLH di Pessel Rp38 Miliar
Bupati Pessel, Hendrajoni didampingi Erizon (Sekda) dan staf lainnya, meninjau pelaksanaan pembangunan rumah yang dibiayai Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, beberapa waktu lalu. (tusrisep/valoranews)

'Bedanya, kalau di tahun lalu bantuan tersebut murni dari APBN, di tahun ini justru ditambah dengan bantuan yang bersumber dari pinjaman luar negeri (LOAN)," terang Mukhridal.

Penyalurannya nanti, kata dia, juga sudah disiapkan dan telah disetujui pihak kementerian. Yakni, 573 unit RTLH di kecamatan selain dari kecamatan yang memperoleh bantuan di tahun lalu, dengan pagu anggaran Rp15 juta per unit.

Kemudian, 50 unit rumah nelayan lanjutan di Kecamatan Batang Kapas dengan dana Rp120 juta /unit. Dan pembangunan rumah Program Destinasi Wisata Khusus di seputar KWBT Mandeh, sebanyak 250 unit.

Baca juga: BUPATI PESSEL Rehab RTLH di Aur Begalung Bayang

Dengan rincian alokasi biaya untuk 200 unit rehab Rp15 Juta per unit dan 50 unit pembangunan baru Rp 30 juta per unit dengan pola kerja swadaya.

"Total RTLH dari keluarga miskin yang diperbaiki di tahun ini dijadwalkan sebanyak 873 unit, dengan anggaran keseluruhan Rp19,095 miliar," terang Mukhridal.

Data pihak Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Pertanyaan setempat, total rumah tak layak huni di Pessel berjumlah 6.387 unit.

"Untuk itu, kami dari Pemkab Pessel akan terus berjuang serta berupaya supaya bantuan yang sama bisa diperoleh setiap tahunnya," kata Mukhridal. (tsp)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI