Alumni Pesantren Nurul Yaqin Gelar Halaqah Nasional
Ketua Yayasan PYII Ringan-Ringan,. Idarussalam Tuanku Sutan menyambut baik diselenggarakannya silaturrahim akbar, keluarga besar Nurul Yaqin yang digagas alumni Pesantren Nurul Yaqin. "Suasana lebaran sangat tepat memperkuat kembali silaturrahim antara alumni dengan Pimpinan dan keluarga besar Nurul Yaqin," terangnya.
"Sejak berdiri 1960, Nurul Yaqin sudah menghasilkan ribuan alumni dan ratusan tuanku. Mereka sudah tersebar di berbagai daerah, baik di Sumatera Barat maupun di luar Sumatera Barat," kata Idarussalam yang juga Kepala BKD Padangpariaman. (relis)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Nurnas Serahkan Alsintan untuk 37 Keltan dari 11 Nagari di Padangpariaman
- Hakim MK Nyatakan Gugatan Tri Suryadi-Taslim Lewat Tenggang Waktu
- JKA Sosialisasikan Empat Pilar ke Kader Ansor Sumbar
- Wasekjen Ansor: Ketum Jadi Menag, Ansor Jadi Sorotan
- Optimistis Raih Anugerah KIP, III Koto Awua Malintang Siapkan Branding Nagari