Distribusi dan Ketersediaan Gas 3 Kg Tak Merata

Kamis, 16 November 2017, 21:10 WIB | News | Kota Padang
Distribusi dan Ketersediaan Gas 3 Kg Tak Merata
Walikota Padang, Mahyeldi Dt Marajo memberikan masukan pada pertemuan tripatrit antara Pemko Padang, Pertamina dan Hiswana Migas terkait kelangkaan LPG 3 kg, Kamis (16/11/2017). (humas)
VISI MISI CALON GUBERNUR SUMBAR PILKADA SERENTAK 2024

Pertemuan yang digagas oleh Bagian Perekonomian Pemkot Padang di salah satu hotel di Kota Padang, Kamis (16/11/2017), menghadirkan sebagai narasumber dari Pertamina, Polresta Padang, dan Kepala Dinas Perdangangan Kota Padang. Juga, diikuti oleh seluruh Camat se-Kota Padang.

Sementara, Kepala Bagian Perekonomian Kota Padang, Edi Dharma, mengatakan, pertemuan ini bertujuan untuk menstabilkan ketersedian, keterjangkauan harga dan kelancaran distribusi barang bersubsidi (Gas LPG 3 kg) yang aman, tertib, dan terkendali. Sehingga bisa mendorong tumbuhnya ekonomi masyarakat di Kota Padang. (rls/vri)

Baca juga: Gubernur Sumbar Ucapkan Terima Kasih Atas Semangat Kerelawanan yang Ditumbuhkan PMI

Halaman:
1 2
TANGGAPAN MASYARAKAT TENTANG CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR PILKADA SERENTAK 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan: