PKK Nagari Berhak Dapat Dana Desa
Disamping itu, Asisten I Setdakab Solsel, Fidel Efendi menyampaikan, pemerintah daerah sangat mendukung kegiatan Tim Penggerak PKK, karena terbukti banyak manfaatnya bagi masyarakat. Dengan dasawisma sebagai ujung tombak PKK telah banyak mensukseskan program pemberdayaan masyarakat di Solok Selatan.
"Melalui pendidikan pola asuh anak, PK menjadikan kelaurga sebagai pendidikan awal yang bisa membentuk karakter anak, dengan kegiatan UP2K bisa menambah pendapatan keluarga, khususnya bagi ibu-ibu. Dengan pemanfaatan lahan pakarangan, dpaat menjadikan halaman asri indah dan nyaman," ungkap Fidel mengapresiasi.
Sementara, Ketua TP-PKK Kabupaten Solok Selatan Ny Suriati Muzni mengungkapkan, saat ini kelompok dasawisma yang merupakan ujung tombok TP-PKK Kabupaten Solok Selatan berjumlah 1812 kelompok, 289 kelompok posyandi dengan tingkat madya 91 kelompok, purnama 148 kelompok, mandiri 50 kelompok dengan jumlah kader posyandu 1293 orang.
Baca juga: Bukittinggi Gelar HKG PKK Tahun 2024, Ini Pesan Wali Kota
Ia menyebutkan, TP-PKK Kabupaten Solok Selatan tidak selalu disuguhi dengan program-program saja, tapi yang paling utama memperbaiki dan meningkatkan kualitas SDM kader-kader melalui pelatihan, sosialisasi dan pembekalan yang berkaitan dengan 10 program pkk. (rls)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Peneliti dari 3 Perguruan Tinggi jadikan Nagari Lubuk Malako Prototype Desa Adat
- Ketua Dekranasda Solsel Resmikan Mitra Kerinci Galeri
- Mandabiah Kabau Nan Gadang, Khairunas: Pemkab Dukung Pelestarian Budaya
- Bupati Solsel Nilai BBI Bariang Cocok jadi Lokasi Wisata Edukasi
- Dekranasda Solsel Fasilitasi 70 Milenial Dilatih Desainer Andal