Emzalmi Harapkan KBPKL Berkontribusi Kembalikan Kejayaan Pasar Raya

Senin, 08 Mei 2017, 22:04 WIB | Olahraga | Kota Padang
Emzalmi Harapkan KBPKL Berkontribusi Kembalikan Kejayaan Pasar Raya
Wakil Walikota Padang, Emzalmi menyerahkan pataka pada ketua KBPKL Padang terpilih, Idman pada pelantikan yang digelar Senin (8/5/2017) di simpang Blok A Pasar Raya. (humas)

"Insya Allah, kami semua dari KBPKL siap bekerja sama dengan Pemko, tanpa mengabaikan hak kami untuk berdagang demi membiayai kehidupan keluarga sehari-hari. Maka itu, jangan anggap kami sebagai benalu yang merusak keindahan kota, tapi anggaplah kami sebagai bibit pengusaha yang jika dibina dan ditata dengan baik tentu bisa menjadi penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) bagi Kota Padang," harapnya.

Di akhir kegiatan, Emzalmi melantik Dewan Pengurus dan menyerahkan bendera pataka kepada Idman selaku Ketua KBPKL Kota Padang terpilih. Pada kesempatan itu juga hadir Kepala Dinas Perdagangan Endrizal, stakeholder terkait serta lainnya. (rls/vri)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI