Literasi Media KPI Pusat: Lindungi Anak dan Remaja, Judhariksawan: Presentase Program Siaran Mendesak Diatur
"Anak-anak dan remaja, secara pola pikir, masih belum bisa menyaring isi siaran. Sehingga, tayangan kategori dewasa yang disiarkan lembaga penyiaran tanpa pembatasan waktu, kerap juga ditonton anak-anak dan remaja. Yang pada akhirnya, tayangan tak mendidik itu merusak mental dan spritual mereka," terang Judhariksawan.
Agar anak-anak dan remaja terlindungi, terang Judhariksawan, KPI secara reguler melakukan literasi media. Tujuannya, agar masyarakat semakin sadar akan pentingnya tontonan sehat. (kyo)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- DPR RI: Iven Pariwisata jadi Pemicu Pertumbuhan Ekonomi Sumbar di Lajur Positif Semester I 2023
- Digugat ke PN Jakarta Selatan, BANI Yakin Putusan Majelis Arbiter Kuat
- Kembangkan Potensi Wisata Pulau Bangka, Ini Saran Selebriti Rafi Ahmad
- Ini Nama dan Lokasi 32 Bandara Internasional di Indonesia, Sebagian akan Dipangkas Menteri BUMN
- Masuk Monas Mesti Pakai JakCard, Ini Harga dan Tarif Masuk Januari 2023
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024