Literasi Media KPI Pusat: Lindungi Anak dan Remaja, Judhariksawan: Presentase Program Siaran Mendesak Diatur

Kamis, 10 Maret 2016, 10:37 WIB | Wisata | Nasional
Literasi Media KPI Pusat: Lindungi Anak dan Remaja, Judhariksawan: Presentase Program...
Ketua Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat, Judhariksawan, saat memberikan arahan pada literasi media dengan tema, menciptakan penyiaran yang sehat dan bermanfaat bagi bangsa dan negara, Kamis (10/3/2016) di Padang. (mangindo kayo/valoranews)

"Anak-anak dan remaja, secara pola pikir, masih belum bisa menyaring isi siaran. Sehingga, tayangan kategori dewasa yang disiarkan lembaga penyiaran tanpa pembatasan waktu, kerap juga ditonton anak-anak dan remaja. Yang pada akhirnya, tayangan tak mendidik itu merusak mental dan spritual mereka," terang Judhariksawan.

Agar anak-anak dan remaja terlindungi, terang Judhariksawan, KPI secara reguler melakukan literasi media. Tujuannya, agar masyarakat semakin sadar akan pentingnya tontonan sehat. (kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI