Plt Gubernur Gubernur Sumbar Sampaikan Terima Kasih Masyarakat pada Kepala Basarnas, Ini Alasannya

Kamis, 31 Oktober 2024, 10:15 WIB | Kabar Daerah | Provinsi Sumatera Barat
Plt Gubernur Gubernur Sumbar Sampaikan Terima Kasih Masyarakat pada Kepala Basarnas, Ini...
Plt Gubernur Sumbar, Audy Joinaldy bersama Irjen Suharyono (Kapolda) menyambut kedatangan Marsekal Madya TNI Kusworo (Kepala Basarnas) di Ruang VVIP BIM, Rabu. (humas)

Simulasi Latgab Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Megathrust sendiri diinisiasi oleh Pemerintah Kota (Pemko) Padang bersama Basarnas, yang dihelat pada 30 dan 31 Oktober 2024.

Simulasi Latgab setidaknya akan melibatkan 750 personel dari berbagai latar belakang instansi, yang akan mensimulasikan respons dan langkah yang diambil saat terjadi gempa berkekuatan besar di Kota Padang. (*)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI