Sekda Agam Ingatkan Pentingnya Laporan dan Dokumen Keuangan Tuntas
AGAM (14/10/2024) - Sekda Agam, Edi Busti meminta, kepada seluruh kepala OPD, kepala bidang dan keuangan agar segera menyelesaikan segala laporan dan dokumen keuangan.
"Saya minta kepala OPD untuk mengkoordinir masalah ini. Dengan begitu tidak akan adanya masalah dikemudian hari terkait transfer dana pusat ke kabupaten," tegas Edi Busti.
Hal itu disampaikannya, saat mempimpin apel mingguan ASN di halaman Kantor Bupati Agam, Senin.
Kegiatan ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan ASN dan pegawai diseluruh OPD Sekretariat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Agam. (*)
Baca juga: Sekda Agam Tandatangani Perjanjian Kerjasama Pemungutan Opsen Pajak dengan Pemprov Sumbar
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Sekda Agam Tandatangani Perjanjian Kerjasama Pemungutan Opsen Pajak dengan Pemprov Sumbar
- Pjs Bupati Agam Hadiri Rapat Mendagri Bersama Komisi II DPR RI, Bahas Kesiapan Pilkada Serentak 2024
- Ketua Pengadilan Tinggi Padang Kunjungi Pemkab Agam, Ini yang Dibicarakan
- Ombudsman Tempatkan Pemkab Agam di Peringkat Tiga Tingkat Provinsi, Raih Skor 95,48
- Bupati Agam Bahas UMP Tahun 2025 dengan Lembaga Tripatrit